Assalamualaikum dan selamat sejahtera,
Barangsiapa baik perkataannya namun buruk amalnya, maka Allah akan menolak perkataannya. Namun, barangsiapa baik perkataannya dan baik pula amalnya, maka amalnya itu akan mengangkat derajatnya (di sisi Allah). Hal itu karena Allah Subhaanahu Wata'ala berfirman: …Kepada-Nya perkataan yang baik dan amal shalih akan diangkat… (QS. Faathir: 10)
(Salah seorang ahli hikmah)
kata-kata itu salah satu simbol peribadi kita...so, berhati2 bila berkata2...
BalasPadam-Yok mampir diluk = ”syaitan pun sujud... siapa kita kalau tak..??
kalau tak boleh berkata dengan baik, diam le kan
BalasPadam