Sesungguhnya orang-orang sebelum kalian (dari kalangan para sahabat dan tabi'in) membenci ucapan yang tidak bermanfaat.
Mereka mengganggap bahwa semua ucapan termasuk dalam ucapan yang tidak bermanfaat, kecuali tiga hal :
(1) membaca al-Qur'an,
(2) amar ma'ruf nahi munkar dan
(3) pembicaraan seseorang dalam hal yang memang ia harus berbicara tentangnya seperlunya.
('Atha)
p/s: dimanakah ruang ucapan kita?...
suka duka pentas dunia
Tiada ulasan:
Catat Ulasan
Komen anda tanggungjawab anda. Komen dan pandangan anda amatlah dihargai. Terima kasih atas pandangan yang diberikan.